Jeda liburan kali ini memakmurkan diri ini. Banyak pengalaman "kecil" di sekitar memberi beberapa sudut pandang baru. Tahun 2008 merupakan tahun yg cukup bermakna sebenarnya tapi tidak cukup nyaman untuk dikenang pada awal tahunnya hingga bulan Agustus. Di hari terakhir tahun 2008 ini, menyenangkan. 2008,tahun berakhirnya sesuatu dan mulainya babak baru. Sadar atau tidak, waktu hanya sebagai penanda, akhir dan awal terjadi kapan saja tanpa menunggu tepat akhir dari waktu.
Liburan yg menyenangkan ditambah sinar matahari sore yang hangat seperti saat masih kecil,tercipta suasana baru yang patut di-de javu-kan.
2 komentar:
LIBURAN emang bener2 waktunya buat megenang masa kecil sambil dikit2 dejavu. hiihihihihi
aku paling suka nginget2 suasana ujan. huhehehehehhe.
Gimana liburan mon?
Iya,,
apalagi kalau sudah lama gag liburan ya,,
hahaha
Liburan enak Nil,,
makan terus,,
belanja terus tentunya,,
hahahaha
Posting Komentar